Homepage 1

Selamat datang di website kami SMP Negeri 8 Kediri- Geliat Menuju Sekolah Adiwiyata

 

Cek secara berkala, untuk melihat  informasi terbaru dari SMPN 8 Kota Kediri.

 

GELIAT ADIWIYATA

Tingkatkan terus penghijauan untuk wujudkan sekolah Adiwiyata…
Semangat SPIDELA…
Bpk/Ibu Guru spidela.. Per Mapel Pend Agama, PKN, Bhs Indonesia, Bhs Inggris, Matematika, IPA, IPS, Seni Budaya, PJOK, Prakarya, Bhs Jawa, BKTIK

KOMITE SEKOLAH PEDULI ADIWIYATA

Assalamualaikum Wr.Wb.
Alhamdulillah, Puji syukur kami panjatkan ke hadirat Allah SWT karena berkat rahmat, dan hidayah serta petunjuk-Nya kami bisa memberikan pengantar dalam website ini.

PROFIL SMPN 8 KEDIRI

Melihat Video lainnya silahkan klik dibwah ini

PENDEKAR BONCOLONO
TEATER TRADISI TMII 2018

3R Spidela Kediri

About us

Visi dan Misi

Visi yang dimiliki oleh SMP Negeri 8 Kediri dalam mengemban tugas kependidikan adalah sebagai berikut :
UNGGUL DALAM PRESTASI, BERKARAKTER, BERBUDAYA DILANDASI IMAN DAN TAKWA
Misi yang diemban oleh SMP Negeri 8 Kediri adalah sebagai berikut :
  1. Meningkatkan keimanan dan ketakwaan terhadap Tuhan Yang Maha Esa
  2. Melaksanakan kegiatan peringatan hari besar agama
  3. Mengembangkan prestasi melalui kegiatan intrakurikuler dan ekstrakurikuler
  4. Mengembangkan sistem pembelajaran berbasis informasi teknologi
  5. Memupuk rasa empati dan peduli antar sesama
  6. Menumbuhkan karakter religius, cerdas, disiplin, dan cinta tanah air
  7. Mewujudkan kegiatan sekolah yng menjunjung tinggi kearifan budaya lokal dan nasional
  8. Mewujudkan sekolah sebagai lingkungan yang sehat , aman, bersih, indah, kreatif dan inovatif

Menuju Sekolah Adiwiyata

Kontribusi terbesar sampah di sekolah adalah plastik. Warga sekolah SMPN 8 Kediri mencapai 1.200 orang, maka timbulan sampah juga berlimpah. Karena itu perlu pemikiran yang sungguh-sungguh untuk mengelola dan mengolah sampah. Kebijakan sekolah tentang penerapan prinsip 3R (Reduce, Reuse, dan Recycle) sangat penting agar timbulan sampah bisa diminimalisir.

Selengkapnya silahkan klik DISINI

Follow

Instagram SMPN 8 Kediri

Something is wrong.
Instagram token error.
Load More